Pinisi Choir Ganti Nama
Pinisi Choir yang kini ganti nama menjadi PSM saat tampil di ruang teater UNM. (doc - Profesi) |
Menurutnya pergantian nama dilakukan dengan maksud memperoleh legalitas dari pihak universitas. "kita mau menekankan paduan suara ini miliknya UNM dan semoga PSM UNM bisa menjadi lembaga yang diterima di Universitas secara resmi," ungkapnya.
Masih menurut Rifky, jika nama pinisi choir tetap digunakan, hal ini akan memberikan kesan kalau paduan suara ini adalah paduan suara umum yang ada di masyarakat. "Berbeda jika kita menggunakan nama PSM UNM, masyarakat akan langsung tau kalau kita ini adalah paduan suara UNM," tutup Mahasiswa jurusan Fisika tersebut. (*)
*Reporter: Ary Utary Nur
Pinisi Choir Ganti Nama
Reviewed by Thinkpedia Indonesia
on
06.59
Rating:
Tidak ada komentar: